Alat Pengukur Hidrogen Terlarut ( H2 ) ENH1000 ini adalah alat yang digunakan untuk mengukur kadar hidrogen terlarut dalam air, alat ini mirip dengan DO Meter atau kurang lebihnya alat ukur kadar oksigen terlarut dalam air.
Spesifikasi Alat Pengukur Hidrogen Terlarut ( H2 ) ENH1000:
- Mengukur Obyek: Hidrogen terlarut dalam terlarut
- Sistem Pengukuran: Sistem Reduksi Hidrogen
- Rentang pengukuran: 0 ~ 2.00ppm / 0 ~ 2000ppb
- Margin for error: ± 10%
- Unit: 0.001ppm / 1ppb
- Baterai: Baterai sel AAA x 4 (tidak termasuk)
- Ukuran: badan 195 x 40 x 36mm; Case 230 x 205 x 50mm
- Berat: 135g (termasuk baterai).
Standart alat ukur hidrogen terlarut Paket :
- Indikator
- Botol larutan cair pembasah sensor
- Baterai (ditempatkan di dalam tubuh indikator)
- Petunjuk pengguna
- Kotak Indikator
- Kertas pembersih sensor
- O-ring untuk melembabkan sensor tip
- Kunci hexagon & baut cadangan untuk penutup baterai.
Butuh Alat Pengukur Hidrogen Terlarut ( H2 ) ENH1000 ini ? silahkan hubungi kami atau lihat produk kami lainnya di Dissolved Hydrogen Tester