Alat Pengukur Kadar Garam Natrium Klorida Refraktometer AMR-101, merupakan sebuah Alat Pengukur Kadar Garam yang mampu mengukur kadar baume pada suatu cairan, Natrium klorida yang juga dikenal dengan garam dapur, atau halit, adalah senyawa kimia dengan rumus molekul NaCl. Senyawa ini adalah garam yang paling memengaruhi salinitas laut dan cairan ekstraselular pada banyak organisme multiselular. Sebagai komponen utama pada garam dapur, natrium klorida sering digunakan sebagai bumbu dan pengawet makanan.
Alat Pengukur Kadar Garam Natrium Klorida Refraktometer AMR-101 mempermudah pengukuran kadar garam pada suatu cairan atau larutan. Sodium Chlorida atau Natrium Chlorida (NaCl) yang dikenal sebagai garam adalah zat yang memiliki tingkat osmotik yang tinggi. Zat ini pada proses perlakuan penyimpananbenih recalsitran mempunyai peranan sebagai medium inhibitor yang berfungsi menghambat proses metabolisme benih sehingga pembentukan kecambah pada benih recalsitran menjadi terhambat.
Alat Pengukur Kadar Garam Natrium Klorida Refraktometer AMR-101
Dengan kemampuan tingkat osmotik yang tinggi ini maka apabila NaCl terlarut dalam air maka air tersebut akan memiliki nilai atau tingkat konsentrasi yang tinggi sehingga dapat mengimbibisi kandungan air (konsentrasi rendah)/low concentrate yang ada di dalam tubuh benih sehingga akan dihasilkan keseimbangan kadar air pada benih tersebut. Hal ini dapat terjadi karena H2O akan berpindah dari konsentrasi rendah ke tempat yang memiliki konsentrasi tinggi. Hal ini menjadi hal yang sangat menguntungkan bagi benih recalsitran, karena seperti yang kita ketahui benih recalsitran adalah benih yang mempunyai tingkat kadar air yang tinggi dan sangat peka terhadap penurunan kadar air yang rendah. Kadar air yang tinggi menjadikan benih recalsitran selalu mengalami perkecambahan dan berjamur selama masa penyimpanan atau pengiriman ketempat tujuan. Namun dengan pemberlakuan konsentrasi sodium chlorida (NaCl) maka hal ini dapat teratasi. dan untuk mempermudahnya, maka digunakan Alat Ukur Kadar Garam Natrium Klorida Refraktometer AMR-101 ini.
Alat Pengukur Kadar Garam Natrium Klorida Refraktometer AMR-101
Fitur utama Alat Ukur Kadar Garam Refraktometer AMR-101 ini adalah mengukur kadar Baume pada suatu cairan.
Spesifikasi Alat Ukur Kadar Garam Natrium Klorida Refraktometer AMR-101 :
- Range:
- 0~28g/100g
- 0~34g/100ml
- 1.000~1.216 Specific Gravity
- 0~26° Baume
- 0~80°C / 32~175°F
- Resolution:
- 0.1 g/100g
- 0.1 g/100ml
- 0.001 Specific Gravity
- 0.1 ° Baume
- 0.1°C / 0.1°F
- Accuracy:
- ±0.2 g/100g
- ±0.2 g/100ml
- ±0.002 Specific Gravity
- ±0.2° Baume; ±0.3°C/±0.5°F
- Light Source: Yellow LED
- Measurements Time: Approximately 1.5 seconds
- Minimum Sample Volume: 100µl (cover prism totally)
- Sample Cell: SS ring and flint glass prism
- Temperature Compensation: Automatic between 10 and 40°C / 50 to 104°F
- Case Material: ABS
- Enclosure Rating: IP65
- Battery Type: 1 x 9V
- Auto-shut off: after 3 minutes of non-use
- Dimensions: 192 x 102 x 67 mm
- Weight: 420g